1. Yang bukan merupakan faktor pengaruh internal
pada proses pertumbuhan dan
perkembangan makhluk hidup adalah
...
(A) genetik
(B) horman pertumbuhan
(C) makanan
(D) metabolisme tubuh
2. Kata pertumbuhan yaitu
bertambahnya jumlah dan volume. Hal tersebut tidak cocok
digunakan pada istilah ...
(A) anak-anak menjadi remaja
(B) tumbuhan bertambah tinggi
(C) kucing bertambah berat
(D) manula
3. Yang bukan merupakan ciri khas pubertas anak
laki-laki adalah ...
(A) berkembangnya jakun
(B) tumbuhnya rambut pada daerah
kemaluan dan ketiak
(C) berubahnya bunyi suara menjadi
lebih berat
(D) tumbuhnya kumis dan janggut
4. Pertumbuhan biji menjadi kecambah dimana biji
terangkat dari media tanamnya disebut
sebagai perkecambahan tipe ...
(A) epigeal
(B) hipogeal
(C) epikotil
(D) hipokotil
5. Jika
suplai karbondioksida di udara tinggi namun proses fotosintesis terhenti, hal
tersebut
dipengaruhi oleh faktor eksternal di baawah ini, kecuali ...
(A) persediaan
air dalam tanah rendah sekali
(B) suhu udara
sangat tinggi
(C) kelembaban
udara sangat tinggi
(D) sinar
matahari sangat terik
6. Darah
yang terdiri atas cairan darah dan padatan darah. Yang dimaksud dengan padatah
darah adalah
...
(A) trombosit
(B) trombosit
dan eritrosit
(C) trombosit,
eritrosit, dan leukosit
(D) trombosit,
eritrosit, leukosit, dan plasma darah
7. Salah
satu fungsi darah adalah untuk kekebalan tubuh. Fungsi tersebut dilakukan oleh
...
(A) eritrosit
(B) leukosit
(C) trombosit
(D) plasma
darah
8.
Jaringan pengangkut merupakan jaringan yang membentuk sistem peredaran pada
tumbuhan.
Jaringan pengangkut yang dimaksud beserta fungsinya yang benar adalah ...
(A) xylem
berfungsi mengangkut hasil fotosintesis
(B) floem
berfungsi mengangkut air dan hasil fotosintesis
(C) xylem
berfungsi mengangkut air dan nutrient
(D) floem
berfungsi mengangkut hasil fotosintesis dan nutrient
9. Yang
bukan merupakan contoh penyakit pada saluran peredaran darah adalah ...
(A) anemia
(B)
arterioskleriosis
(C) stroke
(D) wasir
10. Yang
dibutuhkan oleh tumbuhan pada saat proses fotosintesis berlangsung adalah ...
(A) air,
nutrien, dan karbondioksida
(B) nutrient,
cahaya matahari, dan karbondioksida
(C) nutrient,
karbondioksida, dan okstigen
(D) air, cahaya
matahari, dan karbondioksida
11. Berikut ini merupakan produk hasil fotosintesis,
kecuali ...
(A) oksigen
(B) gula
(C) energi
(D) air
12. Sel tracheid merupakan sel
mati yang menyusun jaringan pengangkut pada tumbuhan.
Fungsi sel tersebut dalam sistem
peredaran tumbuhan adalah ...
(A) sebagai saluran pengangkut hasil
fotosintesis
(B) sebagai saluran pengangkut
metabolit sekunder
(C) sebagai saluran pengangkut
fitohormon
(D) sebagai saluran pengangkut air
13. Dalam sistem klasifikasi
lima kingdom, Toxoplasma gondii termasuk dalam Kingdom ...
(A) Protista
(B) Monera
(C) Fungi
(D) Plantae
14. Organel sel yang berfungsi
dalam sintesis protein adalah ...
(A) lisosom
(B) ribosom
(C) sentrosom
(D) mitokondria
15. Yang tidak ditemukan pada
organisme prokariotik adalah ...
(A) dinding sel
(B) ribosom
(C) badan Golgi
(D) membran sel
HAPPY
TRYING THE QUESTIONS GUYS ^_^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar