Senin, 06 Oktober 2014

latihan soal try out biologi

1.  Perhatikan langkah-langkah metode ilmiah berikut:
1)merumuskan masalah
2)melakukan observasi
3)melakukan eksperimen
4)mengajukan hipotesis
5)menarik kesimpulan
6)menguji kesimpulan                                          
Urutan metode ilmiah yang tepat adalah … .
a.   1, 2, 3, 4, 5, 6              c.   1, 2, 4, 3, 6, 5
b.   1, 2, 4, 3, 5, 6              d.   2, 1, 4, 3, 6, 5

2.  Mata akan terpejam bila ada debu yang masuk, hal ini menunjukkan bahwa makhluk hidup memiliki ciri … .
a.   transportasi                    c.   respirasi
b.   iritabilita                        d.   adaptasi


3.  Bagian dari mikroskop yang berfungsi mengatur banyak sedikitnya cahaya yang masuk adalah ….
a.   lensa okuler                  c.   reflektor
b.   lensa obyektif               d.   diafragma

4.  Berikut ini merupakan jaringan yang terdapat pada hewan adalah … .
a.   epitel, saraf, parenkim                   c.   ikat, epitel, otot
b.   epidermis, otot, saraf                    d.   meristem, saraf, epitel

5.  Perhatikan data:
1)mempunyai dinding sel
2)memiliki sentrosom
3)vakuola kecil dan banyak
4)memiliki plastida
Ciri-ciri yang dimiliki oleh sel hewan ditunjukkan oleh nomor … .
a.1 dan 2                         c.   3 dan 4
b.2 dan 3                         d.   1 dan 4

6.  Tujuan klasifikasi makhluk hidup adalah … .
a.mempermudah pengenalan jenis makhluk hidup
b.memilih makhluk hidup yang bermanfaat
c.menentukan hubungan kekerabatan makhluk hidup
d.memberikan nama pada setiap makhluk hidup

7.  Data beberapa hewan:
1)kerbau
2)kupu-kupu
3)kucing
4)kepiting
5)kura-kura
Diantara hewan-hewan tersebut yang paling dekat hubungan kekerabatannya adalah … .
a.1 dan 4                         c.   3 dan 4
b.2 dan 4                         d.   4 dan 5

8.  Berikut adalah ciri-ciri tumbuhan:
1)tubuh berlendir
2)akar berupa rizoid
3)mengalami metagenesis
4)memiliki zat warna selain klorofil
5)hidup di tempat lembab
yang merupakan ciri-ciri lumut adalah … .
a.1, 2, dan 5                          c.   2, 3, dan 5

b.1, 3, dan 5                          d.   2, 4, dan 5

9.  Tumbuhan biji disebubt juga Anthophyta karena … .
a.akar, batang, dan daun sejati
b.memiliki jaringan pengangkut
c.memiliki bunga
d.biji dilindungi bakal buah

10.  Hewan vertebrata yang termasuk kelompok hewan berdarah dingin adalah … .
a.burung dan ular             c.   katak dan paus
b.ikan dan buaya             d.   kucing dan ayam

11.Perhatikan ciri-ciri hewan berikut!
1)gigi kuat, taring panjang
2)mempunyai kantung
3)gigi seri seperti pahat
4)gigi geraham besar
5)tubuh dibungkus rambut
Ciri-ciri yang menunjukkan ordo Carnivora adalah … .
a.1, 4, dan 5                    c.   2, 4, dan 5
b.1, 3, dan 5                    d.   3, 4, dan 5

12.Hewan vertebrata yang termasuk kelompok hewan berdarah dingin adalah … .
a.burung dan ular             c.   katak dan paus
b.ikan dan buaya             d.   kucing dan ayam

13.  Punahnya burung di dalam hutan karena habis diburu, maka akan menyebabkan … .
a.hanya hewan pemakan burung itu saja yang akan musnah
b.tidak semua hewan di dalam hutan akan musnah
c.berubahnya keseimbangan alam di dalam hutan
d.populasi makhluk hidup tidak akan mengalami perubahan kecuali bertambahnya populasi

14.  Berikut ini yang merupakan hormon-hormon pada tumbuhan adalah … .
a.   auksin, giberilin, dan prolaktin
b.   sitokinin, asam absisat, dan etilen
c.   auksin, asam absisat, dan juvenile
d.   giberilin, ekdison, dan adrenalin

15.Organnisme disebut konsumen pertama jika … .
a.memakan paling banyak
b.memakan produsen
c.memakan konsumen lain
d.memakan pengurai

16.Pola interaksi antara kerbau dengan sapi adalah … .
a.simbiosis                       c.   predasi
b.antibiosis                      d.   kompetisi

17.Proses transportasi fasikuler pada tumbuhan tinggi melalui bagian … .
a.kambium                      c.   parenkim palisade
b.meristem                       d.   xylem dan floem

18.Mangatupnya daun majemuk pada sore hari disebut gerak … .
a.niktinasti                       c.   fototropi
b.tikmonasti                     d.   seismmonasti

19.Peristiwa gutasi akan terjadi apabila … .
a.   angin bertiup sangat kencang
b.   suhu udara sangat tinggi
c.   transpirasi sangat tinggi
d.   udara dingin dan lembab

20.Apabila otot bisep berkontraksi (memendek), maka yang terjadi adalah … .
a.trisep berkontraksi, lengan bawah turun
b.trisep berkontraksi, lengan bawah naik
c.trisep relaksasi, lengan bawah turun
d.trisep relaksasi, lengan bawah naik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar